Distributor Tiang Lampu PJU Octagonal Murah Surabaya | Tiang PJU ialah tiang yang dipergunakan untuk kebutuhan Penerangan Jalan Umum. Gunanya yaitu buat membantu menjadikan sistem penerangan di suatu ruas jalan berfungsi dengan baik dan tahan lama. Di jalanan dengan penerangan yang memadai, tentu akan tampak lebih apik secara visual saat malam hari. Di samping itu juga bakal lebih mudah buat pengguna jalan dalam bernavigasi serta lebih aman dari tindak kejahatan.

PT. Karya Utama Steel menyediakan tiang lampu PJU dalam bentuk tiang octagonal dan hexagonal. Tiang octagonal berarti memiliki pipa berbentuk segi 8 sedangkan tiang hexagonal bentuk tiangnya adalah segi 6. Untuk spesifikasi seperti tebal plat hingga spek ukuran aksesoris tiang tersedia dalam spek yang umum dan banyak digunakan. Ditambah lagi finishing hot dip galvanized juga diaplikasikan buat tingkatkan keawetan dan daya tahan tiang terhadap korosi dan karat.

SPESIFIKASI

Berikut spek standar untuk tiang PJU:

  • Tinggi 6m-15m
  • Finishing hot dip galvanized
  • Bentuk tiang hexagonal/segi 6 dan octagonal/segi 8
  • Single/double Angle
  • Single/double Parabola

Aksesoris dan komponen pelengkap tiang yang kami sediakan ialah sebagai berikut:

  1. Tiang lampu
  2. Angkur
  3. Baut dan ring
  4. Plendes atau base plate
  5. 4 sirip/segitiga base plate
  6. Kotak MCB
  7. Tidak termasuk cakar ayam
  8. Tidak termasuk lampu dan kabel

Promo Tiang PJU Harga Murah!

Tiang PJU Segi 8 Siap Kirim

0813-5760-5040

Tiang Lampu PJU Octagonal
Jual Tiang Lampu PJU Octagonal Sidoarjo Surabaya

Di samping pilihan ukuran tinggi standar yang sudah tersedia, user juga bisa memesan tiang dengan tinggi custom sesuai kebutuhan di lapangan. Dengan menyertakan drawing teknis atau detail spesifikasi tiang yang dibutuhkan, pesanan tiang custom tersebut baru dapat diproduksi. Namun perlu dijadikan catatan kalau tiang custom produksinya membutuhkan waktu yang relatif lebih lama sebelum siap kirim.

Bukan hanya tiang PJU, kami juga sedia beraneka pilihan material bangunan berkualitas lainnya. Mulai dari pagar BRC, kolom praktis, grating, guardrail, ACP, wiremesh, kawat harmonika, kawat loket, bronjong, akrilik, expanded metal, atap upvc, weldedmesh dan banyak lagi produk lainnya.

Hubungi kontak di bawah untuk konsultasi dan pengorderan produk PT. Karya Utama Steel saat ini juga buat dapatkan penawaran paling menarik!

Ready Stok Tiang Lampu Galvanis

Distributor Tiang PJU Octagonal Tahan Karat

031-99038380

Hubungi kami di: